Nagiichi "Nagisa de Ichiban Kawaii Girl" (Gadis Yang Paling Cantik Di Pinggiran Pantai) merupakan single ke-4 dari NMB48. Single ini dirilis pada tanggal 9 Mei 2012 oleh LOL! Records. Nagiichi "Nagisa de Ichiban Kawaii Girl" (Gadis Yang Paling Cantik Di Pinggiran Pantai) merupakan lagu dari setlist "Idol no Ouja" pada konser JKT48 Ada Banyak Rasa, Pilih Suka Rasa Apa? yang dibawakan JKT48 team J pada (EN02) show 3 bertema durian "Idol no Ouja".
Lirik lagu JKT48 - Nagiichi "Nagisa de Ichiban Kawaii Girl" (Gadis Yang Paling Cantik Di Pinggiran Pantai)
Di pasir pantai yang membara
Banyak orang yang sedang berjemur
Birunya sang laut itu
Sampai hinggap ke langit
Bagai berlian yang terpapar
Semuanya terlihat berkilau
Jika bingung memilihnya
Rebut semua...
Terlalu sering ada
Jadi terbiasa
Sesuatu yang penting pastilah...(pastilah..) berada...(berada...) di sini...
Ingat kembali!
Reff
Gadis yang paling cantik di pinggiran pantai (pinggiran pantai)
Gadis yang manakah yang akan kamu pilih (yang kamu pilih)
Nagiichi harus kamu tentukan sekarang!
Cinta di pantai yang bersama siapa... ya~a?
Interlude
Reff
Gadis yang paling cantik di pinggiran pantai (pinggiran pantai)
Gadis yang manakah yang akan kamu pilih (yang kamu pilih)
Nagiichi harus kamu tentukan sekarang!
Cinta di pantai pun akhirnya diriku... ya~kan?
Lirik lagu JKT48 - Nagiichi "Nagisa de Ichiban Kawaii Girl" (Gadis Yang Paling Cantik Di Pinggiran Pantai)
Di pasir pantai yang membara
Banyak orang yang sedang berjemur
Birunya sang laut itu
Sampai hinggap ke langit
Bagai berlian yang terpapar
Semuanya terlihat berkilau
Jika bingung memilihnya
Rebut semua...
Terlalu sering ada
Jadi terbiasa
Sesuatu yang penting pastilah...(pastilah..) berada...(berada...) di sini...
Ingat kembali!
Reff
Gadis yang paling cantik di pinggiran pantai (pinggiran pantai)
Gadis yang manakah yang akan kamu pilih (yang kamu pilih)
Nagiichi harus kamu tentukan sekarang!
Cinta di pantai yang bersama siapa... ya~a?
Interlude
Reff
Gadis yang paling cantik di pinggiran pantai (pinggiran pantai)
Gadis yang manakah yang akan kamu pilih (yang kamu pilih)
Nagiichi harus kamu tentukan sekarang!
Cinta di pantai pun akhirnya diriku... ya~kan?
Post A Comment:
0 comments:
Posting Komentar